Hati-hati Celaka, Begini Cara Pilih Ban Yang Tepat Untuk Musim Hujan

Waspada! Begini Cara Pilih Ban Yang tepat Agar Tidak Celaka Dalam Musim Hujan

Resiko kecelakaan kerap meningkat akibat musim hujan yang membuat kondisi jalan menjadi licin dan sulit diprediksi. Selain itu, faktor manusia seperti kurang fokus atau berkendara sembarangan saat kondisi jalan tidak memungkinkan juga dapat memperburuk situasi.

BACA JUGA: Yuk, Kembalikan Kenyamanan Interior Mobil Usai Berlibur – Bengkel Kaki Mobil

Selain faktor tersebut, ban juga memiliki peran penting dalam keselamatan berkendara di musim hujan. Sebagai satu-satunya perangkat yang menghubungkan mobil dengan jalanan, ban yang tidak tepat dapat meningkatkan risiko kecelakaan, seperti saat menerjang genangan air yang menyebabkan aquaplaning. Sehingga penting bagi Anda untuk memilih ban mobil yang tepat untuk musim hujan. Namun, tidak semua mobil di Indonesia harus menggunakan ban tipe ini. Tetapi hanya untuk menambah pemahaman tentang aspek teknis agar tidak salah memilih ban.

 

Berikut adalah tips dan trik yang dapat membantu Anda memilih ban mobil yang tepat untuk musim hujan:

 

  1. Profil Ban

Perhatikan buku manual kendaraan Anda untuk mengetahui profil ban yang direkomendasikan. Profil yang lebih rendah dari standar dapat meningkatkan pengendalian, tetapi akan mengurangi kenyamanan. Namun sebaliknya, profil yang lebih tinggi dari standar dapat meningkatkan kenyamanan, tetapi membuat mobil lebih tinggi dan berpotensi limbung.

 

  1. Telapak Ban

Hindari memilih motif atau kembangan ban yang tidak lazim hanya untuk bergaya. Sebaiknya pilih ban dengan keunggulan yang sesuai untuk menghindari ban licin saat melewati genangan air. Ban basah yang kurang baik saat jalan kering juga dapat membuat mobil lebih berisik dan kurang memiliki daya cengkeram.

 

  1. Kompon Ban

Pilihlah kompon ban yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Soft compound cocok untuk digunakan di jalan kering, medium compound cocok untuk digunakan di jalan basah, sementara hard compound cocok untuk digunakan di jalan yang berliku atau kasar.

Bengkel Kaki Mobil Kuningan

 

Dengan memperhatikan tips ini, Anda dapat memilih ban mobil yang tepat untuk musim hujan dan meningkatkan keselamatan dalam berkendara.

Bengkel Kaki Mobil Arum Sari Bandung Terletak di :

Bengkel Arum Sari
-Cepat-Tepat-Bergaransi-

error: Content is protected !!
Scroll to Top
Butuh bantuan ? Hubungi sekarang